Daily Archives: Juni 8, 2020
Ketua Persit KCK Koorcabrem 102 PD XII/Tpr pelopori budi daya Lele dan Aquaponik
Palangka Raya – Ikan merupakan salah satu sumber protein yang baik untuk kesehatan tubuh. Nutrisi yang terkandung dalam ikan, yaitu asam lemak omega-3 DHA dan EPA. Selain itu, ikan juga memiliki sedikit lemak jenuh, protein yang tinggi, vitamin D, kalsium,… Continue reading
Personil Kodim 1014/Pbn amankan pemeriksaan Rapid test Masal di Pasar Karang Mulya yang di hadiri Gubernur Kalteng, Bupati & wakil Bupati Kobar beserta Perwakilan DPRRI Dapil Kalteng
di hadiri Gubernur Kalteng, Bupati & wakil Bupati Kobar beserta Perwakilan DPRRI Dapil Kalteng. Kebanyakan peserta rapid test berasal dari pedagan pasar tradisional Karang Mulya Pangkalan Banteng dan warga setempat yg ingin melakukan test gratis.
Dandim 1016/Palangka Raya : “Edukasi Terus Warga Patuhi Protokol Kesehatan Hadapi New Normal”
Dalam rangka persiapan menuju tatanan baru atau New Normal, para petugas gabungan TNI-Polri, Satpol PP dan instansi terkait lainnya yang tergabung dalam Gugus Tugas Covid 19 melaksanakan patroli di berbagai fasilitas umum di Kota Palangka Raya. Sebagai pedoman Tim Gugus… Continue reading
Babinsa Koramil Tewah Dampingi Penyaluran BLT Dana Desa Tumbang Pajangei
Monitoring pembagian dana bantuan berupa Bantuan Langsung Tunai dari Dana Desa di lakukan Babinsa Koramil Tewah bersama unsur tiga pilar Bhabinkamtibmas Tewah dan Kades Desa Tumbang Pajangei dalam kegiatan yang dilakukan di balai desa tumbang pajangei pada hari jum’at yang… Continue reading
Tim Penerapan Pendisiplinan Protokol Kesehatan Kodim 1017/Lmd dan Polres Lmd
Tim gabungan yang terdiri dari personil Koramil 1017-01/Bulik dan Polres Lamandau melakukan penerapan pendisiplinan protokol kesehatan di wilayah Kec.Bulik pada hari Sabtu 06 Juni 2020, yang merupakan sebagai jantung Kota Kab.Lamandau. dalam hal ini tim yang langsung di Pimpin oleh… Continue reading