Monthly Archives: Juli 2020
Pabung Gunung Mas Hadiri Rakor Pemutakhiran Data dan Daftar Pemilih Pemilu 2020
Kuala Kurun – Perwira Penghubung atau Pabung Kodim 1016 Palangka Raya di Kabupaten Gunung Mas, Kapten Inf M. Ayyuf menghadiri rapat koordinasi atau rakor pemutakhiran data dan daftar pemilih pada Pemilu Gubernur dan wakil Gubernur Kalteng tahun 2020, Senin, 6… Continue reading
Kodim Palangka Raya Berikan Sembako Kepada Anak Yatim Piatu
Palangka Raya – Kodim 1016 Palangka Raya kembali memberikan bantuan kepada 2 anak yatim piatu yang tinggal di Jalan Manunggal, Kelurahan Kalampangan, Senin 6 Juli 2020. Kali ini anak M Taufik (23 tahun) dan adiknya Deni Maulana (14 tahun) diberikan… Continue reading
Dandim 1017/Lmd Menghadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Jabatan,Pejabat Eselon 1 Kab.Lamandau
Senin tanggal 06 juli 2020 Pukul 09.00 Wib Di Gedung Pertemuan Umum (GPU) Lantang Torang Jln Bukit Hibul Barat Kel Nanga Bulik Kec Bulik Kab Lamandau Telah Berlangsung Acara Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah/janji Jabatan,Pejabat Pimpinan Tinggi Pertama Di Lingkungan Pemerintah… Continue reading
Dandim Sampit Dampingi Langsung Pembinaan Fisik Calon Prajurit
Sampit-Berbagai latihan fisik terus diberikan kepada para putra putri yang mau mengikuti seleksi masuk TNI AD. Seperti yang dilakukan Kodim 1015/Spt.dalam rangka membina latihan fisik kepada pemuda pemudi yang berkeinginan mendaftar sebagai calon Prajurit TNI AD yang bertempat di Makodim… Continue reading
Koramil 1015-08/Mbk Hadiri Rapat Koordinasi Kecamatan Seranau
Koramil 1015-08/Mbk menghadiri rapat koordinasi tingkat kecamatan di Aula Kecamatan Seranau, Senin (06/07) pukul 08.40 WIB Kegiatan Rakor yang bertujuan untuk mengkordinasikan rencana pelaksanaan pembangunan yang sedang dan akan dilaksanakan di wilayah kecamatan Seranau tersebut dihadiri pula oleh Camat ,… Continue reading
Koramil 1015-14/Kpb Disiplin Terapkan Protokol Kesehatan
Seruyan – Dalam rangka memantau perkembangan di masyarakat, Koramil 1015-14/Kpb melakukan patroli dan pemantauan wilayah binaan di wilayah Kabupaten Seruyan. Pada pelaksanaannya Koramil 1015-14/Kpb memaksimalkan peran Komunikasi Sosialnya dengan melaksanakan kegiatan patroli dan penegakan disiplin protokol kesehatan sebagai upaya untuk… Continue reading
Personil Satgas TMMD ke – 108 Kodim 1014/Pbn Patut di alAcungi Jempol
Sukamara – Kalteng. Selain hebat di medan perang, karena TNI memang merupakan salah satu pilar negara. Ternyata personil Satgas TMMD Reg. Ke 108 juga lihai dalam hal masak memasak. Terbukti ketika mereka berada dirumah singgah Minggu malam,(6/7/2020), tanpa ragu dan… Continue reading
Kodim Pangkalan Bun adakan pengecekan kendaraan
Kotawaringin Barat – Kodim 1014/Pbn melaksanakan apel pengecekan kendaraan dinas dan umun baik administrasi maupun fisik yang dipimpin langsung oleh Pasi Intel Kodim 1014/Pbn Kapten Inf Ari Firmansah di Lapangan Apel Makodim, Senin (6/7/2020). Dalam keterangannya Pasi Intel menjelaskan, pemeriksaan… Continue reading
Karya TMMD Akan Jadi Monumen Abadi di Kecamatan Balai Riam
Sukamara -Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) yang dilakukan KODIM 1014/Pbn tahun 2020 yang berlokasi di Kabupaten Sukamara tepatnya di Desa Bangun Jaya Kec. Bali Riam akan menjadi monumen yang abadi. Pernyataan tersebut dikatakan oleh Kepala Desa Bangun Jaya Kecamatan… Continue reading
Antisispasi Karhutla, Babinsa lakukan pengecekan peralatan pemadam kebakaran
Sukamara – Babinsa Desa Ajang Koramil 1014 – 07/Balai Riam Kopda Deny Kriatianto melaksanakan kegiatan pengecekan alat perlengkapan dalam rangka mengantisipasi Karhutla di Pos siaga Karhutla Desa Ajang bersama Kepala Desa Ajang dan Babinkamtibmas Desa Ajang serta Relawan Masyarakat Peduli… Continue reading