Monthly Archives: November 2020
Dorong Pencanangan Desa Tangkal Covid – 19. Koramil 1012-09/Jenamas Bagikan dan Sosialisasikan Pemakaian Masker
Dalam upaya mewujudkan pencanangan Desa Tangkal Covid–19, Koramil 1012-09/Jenamas membagikan masker kepada warga binaan di beberapa desa, diantaranya Desa Rangga Ilung, Desa Rantau Bahuang dan Desa Tampulang Kec.Jenamas. Kab.Barito Selatan pada Kamis (19/11/2020). Kegiatan yang dilaksanakan diantaranya adalah Pembagian masker… Continue reading
Lomba Wisata Matematika Bela Negara, Tumbuhkan Wawasan Kebangsaan Generasi Muda
Untuk menumbuhkan wawasan kebangsaan dan budi pekerti bagi generasi muda. Banyak cara yang dapat di lakukan salah satu cara yang menyenangkan yakni melalui Lomba Wisata Matematika Bela Negara yang di laksanakan oleh Kodim 1014 / Pbn dengan melibatkan pelajar SLTA… Continue reading
Koramil 1015-05/ Tbh Gelar Operasi Yustisi
Cegah penyebaran virus corona atau covid 19, Koramil 1015-05/ Tbh terus gencar melaksanakan penertiban penggunaan masker melalui Operasi Yustisi Protokol Kesehatan kepada masyarakat seperti yang dilakukan hari ini, di Desa Tbg Manggu Kec Sanaman Mantikei, Kab Katingan, Rabu (18/11) pada… Continue reading
Koramil 1015-17/Rtp Menghadiri Musrenbang
Babinsa Koramil 1015-17/Rtp menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan dan Pembangunan (Musrenbang), Rabu (18/11) pada pukul 09.00 WIB desa Derawa kec.batu ampar Kab.Seruyan yang dilaksanakan di kantor desa Derawa kec.batu ampar Kab.Seruyan Turut hadir dalam kegiatan ini Kasi PMD kec.batu ampar, Babinsa… Continue reading
Korem 102/Pjg adakan Sosialisasi Pembinaan Antisipasi Balatkom dan Paham Radikal
Kegiatan Pembinaan Antisipasi Balatkom dan Paham Radikal bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman Prajurit dan Keluarga Besar TNI (KBT) jajaran Korem 102/Pjg sehingga diperoleh kesamaan langkah dan tindakan dalam menyikapi bangkitnya kembali ajaran Komunis maupun Paham Radikal yang berkembang,demikian disampaikan… Continue reading
Babinsa Koramil 1012-05/Hayaping Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Ranting dan Pohon
Mewaspadai cuaca yang tidak menentu dan angin kencang yang dapat menyebabkan kerawanan terjadinya pohon tumbang. Babinsa Koramil 1012-05/Hayaping Serda Robet Valentino bersama Pemuda Karang Taruna dan warga bergotong royong membersihkan dahan dan ranting pohon di sepanjang jalan Desa Hayaping Kecamatan… Continue reading
Personil Koramil Sukamara Bantu Pemulasaran Jenazah Pasien Covid – 19
Anggota Koramil 1014 – 06/Sukamara yang tergabung dalam Tim Satgas Penanggulangan Covid – 19 menggunakan Alat Pelindung Diri (APD) lengkap bersama dengan petugas Kesehatan Sukamara serta Personil Polres Sukamara melaksanakan kegiatan pemulasaran jenazah pasien Covid – 19 An. Gimin bin… Continue reading
Koramil 1015-06/Smd Beri Pembekalan Karakter Dan Kedisiplinan
Sampit-Bagi kalangan Pelajar tingkat sekolah menengah kejuruan (SMK) sudah selayaknya mendapat pengetahuan dan pembekalan tentang Kedisplinan disaat mengenyam di lembaga pendidikan, guna tercipta generasi yang unggul dimasa yang akan datang Dalam hal ini Koramil 1015-06/Smd sebagai satuan pelaksana di wilayah,… Continue reading
Koramil 1015-17/Rtp Menghadiri Sosialisasi dan Simulasi APAR
Koramil 1015-17/Rtp menghadiri sosialisasi dan simulasi APAR ( Alat Pemadam Api Ringan) bertempat di Aula Kantor Camat Seruyan, Selasa (17/11) Sosialisasi diikuti oleh Camat Seruyan Tengah, Koramil 1015-17/Rtp, Kapolsek Rantau Pulut, Lurah Rantau Pulut, Kabid Damkar dr Satuan Pamong Praja… Continue reading
Aksi Cepat, Pencegahan Covid-19 Koramil 1015-02/Bbg Bagikan Masker
Sejumlah personel Koramil 1015-02/Bbg dibawah pimpinan Danramil 1015-02/Bbg Letda Caj Subroto membagikan masker gratis, untuk masyarakat dan bagi pengendara yang saat itu tidak menggunakan masker di desa Petak Bahandang Kec Tasik payawan Kab Katingan, Selasa (17/11) pukul 10.00 WIB Hadir… Continue reading