Daily Archives: Desember 19, 2023
Tangis Haru Masyarakat Desa Waa Banti Pecah Saat Acara Pamitan Purna Tugas Satgas Pamovitnas PT. FI Yonif 631/Atg Pos Banti
Tugas sebagai penjaga ring luar obyek vital nasional. Segala rangkaian acara serah terima telah… Continue reading
Antisipasi Banjir, Koramil 1013-07/ Murung Beraksi Bersihkan Selokan
Demi menciptakan lingkungan yang sehat bebas dari kotoran sampah dan bau tak sedap, Koramil 1013-07/Murung bersinergi dengan Polsek dan masyarakat laksanakan Karya Bakti pembersihan selokan dan penanaman pohon di Desa Bahitom Kecamatan Murung Kabupaten Murung Raya, Jumat (15/12/2023).
Danramil 07/Murung… Continue reading
Antisipasi Banjir Danramil 1015-09/Seruyan Hilir Kerahkan Anggota Bersama Warga Bersihkan Selokan
Guna mencegah terjadinya banjir,Danramil 1015-09/Seruyan Hilir Kerahkan Anggota Bersama Wargaa melakukan pembersihan Selokan di Jalan GM Firdaus,Ds.Kartika Bakti,Kec.Seruyan Hilir Timur,Kab.Seruyan.Minggu(17/12)
Danramil 1015-09/Seruyan Hilir Letda Inf Supriyono mengatakan gotong royong difokuskan pada saluran air untuk mengantisipasi terjadinya luapan air mengingat hujan… Continue reading
Danpos Telaga Antang Koramil 1015-08/Mentaya Hulu Bersama Warga Bersihkan Drainase
Guna mencegah terjadinya banjir,Danpos Telaga Antang Koramil 1015-08/Mentaya Hulu Serma Ilham Wahyudi Bersama warga melakukan pembersihan saluran drainase di Jalan Hatta Ds.Sangai,Kec.Telaga Antang,Kab.Kotim,Sabtu(16/12)
Danpos Telaga Antang Koramil 1015-08/Mentaya Hulu Serma Ilham Wahyudi mengatakan gotong royong difokuskan pada saluran air untuk… Continue reading
Babinsa Koramil 02/Lamandau dan masyarakat Bergotong Royong Memperbaiki Jembatan
Babinsa Koramil 02/Lamandau Kopda Manalu Membantu masyarakat membongkar Jembatan Sekaligus membersihkan Sampah-Sampah yang ada di lorong Jembatan Antisipasi Akan datang nya banjir, Jembatan itu menghubungkan Antara Desa Sekoban dan Desa Samujaya Kec.Lamandau Kab.Lamandau.Sabtu (16/12/2023)
Kopda Manalu Menyampaikan Jembatan yang menghubungkan… Continue reading
Koramil 1011-02/Kapuas Hilir Hadiri Kegiatan Perayaan Ibadah Natal Kedemangan Kapuas Hilir
Danramil 1011-02/Kapuas Hilir Kapten Inf Amir Djaha menghadiri Kegiatan Perayaan Ibadah Natal Kedemangan kapuas Hilir di Rumah Damang ( Alsen Bayan ) Jl. Trans Kalimantan Kelurahan Barimba, Kec. Kapuas Hilir Kab.Kapuas Prov. Kal-Teng. (15/12/2023).
Dalam Kegiatan seperti ini Babinsa 1011-02/Kapuas… Continue reading
Jumat Berisih, Bersama Warga Anggota Koramil 1015-07/Parenggean Laksanakan Kerja Bakti
Dalam rangka menjaga lingkungan agar tetap bersih dan juga sekaligus untuk menjaga budaya gotong royong bersama masyarakat,Komandan Koramil 1015-07/Parengean bersama dengan warga membersihkan pinggir jalan dan selokan yang sudah mulai tertutup oleh rumput dan sampah bertempat di Jl.Rambak,Kel.Parenggean,Kec.Parenggean,Kab.Kotim,Jumat (15/12/2023).
Danramil… Continue reading
Dandim 1015/Sampit Pimpin Upacara Peringatan Hari Juang TNI AD Ke-78
Peringatan Hari Juang TNI AD Ke-78 tahun 2023 ini mengusung tema “TNI Bersama Rakyat Bersatu Dengan Alam Untuk… Continue reading
Korem 102/Pjg Gelar Upacara Peringatan Hari Juang TNI AD Tahun 2023
Dalam kesempatan tersebut, Danrem 102/Pjg Brigjen TNI Bayu Permana yang diwakili Kepala Staf Korem (Kasrem) 102/Pjg… Continue reading
Koramil 03/Delang Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Jalan dan Parit
Kegiatan Karya Bakti ini pula di ikuti oleh Anggota Koramil 03/Delang , Anggota Polsek Delang,Masyarakat Kel. Kudangan yang berada… Continue reading