Daily Archives: Januari 19, 2024
Kunjungan Kerja ke Kodim 1011/Klk, Danrem 102/Pjg Tekankan Netralitas TNI
Kapuas – Komandan Korem 102/Panju Panjung Brigjen TNI Iwan Rosandriyanto S.I.P beserta Rombongan melaksanakan kunjungan kerja (Kunker) ke Makodim 1011/Klk,di jln Tambun Bungai ,Kapuas Kamis, (18/01/24). Kedatangan Danrem 102/Pjg diawali dengan penerimaan Potong Pantan adat khas penerimaan tamu suku Dayak… Continue reading
Ciptakan Suasana Nyaman, Anggota Koramil Laksanakan Karya Bhakti Pembersihan Pasar
Barito Selatan – Sebagai wujud kebersamaan dan cinta akan kebersihan lingkungan, Koramil 1012 – 09/Jenamas bersama masyarakat melaksanakan karya bhakti pembersihan sampah di Pasar, bertempat di Kelurahan Rantau Kujang Kecamatan Jenamas Kabupaten Barito Selatan, Pada hari Kamis (18/01/2024) Hadir dalam… Continue reading
Peran Aktif Babinsa Hadiri Mediasi Cegah Konflik Sengketa Lahan
Pangkalan Bun – Babinsa Riam Durian Sertu Mapalili, Koramil 1014 – 03/Kolam Bersama dengan Bhabinkamtibmas dan Aparat Desa setempat menggelar musyawarah mediasi atau problem solving terkait kasus permasalahan tanah yag terjadi diwilayah binaannya yg bertempat di Desa Riam Durian Kecamatan… Continue reading
Dandim 1017/Lmd Berserta Forkopimda Menyambut Wakapolda Kalteng
LAMANDAU – Komandan Kodim 1017/Lmd Letkol Arm Ari Sugiharto, S.Sos. Beserta Forkopimda Kab. Lamandau Hadir Mendampingi Wakapolda Kalteng Untuk Pengecekan Langsung Gudang Logistik Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kab.Lamandau . Rabu (17/01/2024) Dalam Kunjungan Wakapolda Kalteng Brigjen Pol Mohamad Agung Budijono,… Continue reading
Dandim 1015/Sampit Dampingi Wakapolda Kalteng Pengecekan Gudang KPUD,Kab.Seruyan
Seruyan-Komandan Kodim 1015/Sampit Letkop Inf Muhammad Tandri Subrata,S.A.P.M.Han Yang Diwakili Pabung Seruyan kodim 1015/Sampit Mayor Inf Joko Susilo Dampingi Wakapolda Kalteng Brigjend. Pol. Mohamad Agung Boedijono,S.I.K.,M.Si pengecekan Gundang KUPD.Kab.Kotim,Rabu(17/01) Turut hadir dalam kegiatan tersebut Wakapolda Kalteng,Ka Ur Log Polda Kalteng,Dansat… Continue reading