KORAMIL DAMPINGI PENGAMBILAN SAMPLE DARAH.

Seruyan, 09/04/2020 Dikawatirkan membawa virus Corono (Covid – 19) masyarakat yang baru kembali dari Kab. Goa Provinsi Sulawesi selatan dalam rangka ijtima ulama tersebut mendapat pengawalan serta pemantauan dari Dinas kesehatan Kab. Seruyan dengan status ODP (Orang dalam pengawasan). Untuk mengantisipasi hal tersebut dibantu Anggota Koramil 1015-15/Telaga pulang dalam hal ini Babinsa beserta polsek setempat dan dinas kesehatan kabupaten seruyan melaksanakan pendataan dan pengambilan sampel darah warga yang terdata menghadiri acara itjima ulama tersebut.

Tujuan kegiatan tetsebut guna mencegah dan menghambat laju penyebaran virus corona ini, di wilayah danau sembuluh dan sekitarnya. Dengan pengambilan sampel atau data ini akan di dapat hasil apakah warga yg telah menghadiri acara tsb positif atau negatif virus corona. “sampel darah yang sudah kita tes ini selanjutnya akan kami laporkan serta akan dicek lebih teliti lagi dirumah sakit Dr. Murjani, sehingga nantinya kita bisa menentukan langkah selanjutnya” Ucap Danramil 1015-15/Tlp Pelda Supriyono.

Danramil juga menghimbau ke pada warga danau sembuluh yg merasa telah mengikuti itjima ulama di Kab. Goa dan belum melaporkan diri agar segera melaporkan dan akan di ambil sampel darahnya.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

DANREM 102 PJG
Brigjen TNI Iwan Rosandriyanto,S.I.P
November 2024
S S R K J S M
 123
45678910
11121314151617
18192021222324
252627282930  
Archive