Danramil 1015-17/Seruyan Tengah Dukung Pencanangan Lewu Isen Mulang Anti Narkoba dan Lewu Pancasila

Seruyan-Danramil 1015-17/Seruyan Tengah Mayor Inf Sukatmin mendukung, pencanangan Lewu Isen Mulang Anti Narkoba dan Lewu Pancasila polsek seruyan tengah yang berlangsung di aula Desa durian tunggal kec Seruyan Tengah kab seruyan

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Camat serteng, Danramil 1015-17/Seruyan Tengah Mayor Inf Sukatmin, Kapolsek seruyan Tengah, kades Surian tunggal dan peserta

Danramil 1015-17/Seruyan Tengah Mayor Inf Sukatmin mengatakan Pencanangan Lewu Isen Mulang Anti Narkoba dan Lewu Pancasila yang dilakukan ini tentunya sangat berdampak positif bagi daerah, sebagai bentuk komitmen kita bersama melawan narkoba dan menjadikan pancasila sebagai satu – satunya dasar Negara menangkal segala bentuk pemecah belah persatuan bangsa

“kegiatan ini sangat berdampak pada upaya pemerintah untuk memberangus penyalahgunaan segala bentuk narkotika sekaligus menguatkan peran untuk menjaga NKRI melalui persatuan dan kesatuan,” Kata Danramil 1015-17/Seruyan Tengah Mayor Inf Sukatmin

Danramil 1015-17/Seruyan Tengah Mayor Inf Sukatmin mengharapkan, keberadaan Lewu Isen Mulang dan Lewu Pancasila menjadi contoh kawasan lain khususnya di Kabupaten Seruyan, sebagai bentuk berperan aktif dalam mensosialisasikan masalah narkoba dan edukasi pencegahan sampai lingkup kecil apalagi kepada generasi muda.

“Intinya kegiatan ini untuk mencegah penyalahgunaan narkoba dan menerapkan nilai – nilai dan budaya Pancasila.” Ujar Danramil 1015-17/Seruyan Tengah Mayor Inf Sukatmin

Danramil 1015-17/Seruyan Tengah Mayor Inf Sukatmin menuturkan Pencanangan yang berlangsung dengan menerapkan protokol kesehatan Covid-19 Sebagai komitmen untuk mendorong masyarakat Kotawaringin Barat bersih dari Narkoba dan menjaga nilai – nilai Pancasila, maka dicanangkanlah Lewu Isen Mulang Anti Narkoba dan Lewu Pancasila polsek seruyan tenga

“.Mari bersama – sama menjaga dan berupaya secara terus – menerus menggelorakan semangat anti narkoba dan semangat Pancasila, diharapkan pencanangan Lewu Isen Mulang Anti Narkoba dan Lewu Pancasila di wilayah Kabupaten Seruyan ini , bisa diteruskan ke desa lainnya, sehingga nanti secara keseluruhan warga Kabupaten Seruyan akan menjadi warga yang tangguh dan anti narkoba dan warga yang Pancasila” Pungkas Danramil 1015-17/Seruyan Tengah Mayor Inf Sukatmin

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

DANREM 102 PJG
Brigjen TNI Iwan Rosandriyanto,S.I.P
November 2024
S S R K J S M
 123
45678910
11121314151617
18192021222324
252627282930  
Archive