Satgas TMMD ke 123 Kodim 1015/Sampit Bagun Tandon Air Bersih

Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123 Kodim 1015/Sampit melaksanakan pembangunan tandon air untuk sumur bor di Desa Tanjung Rangas, Kecamatan Seruyan Hilir, Kabupaten Seruyan,Selasa(11/03)

Serka Very menyebutkan, proses penggalian sempat mengalami hambatan, karena air di lokasi tersebut berada pada kedalaman 10 meter.

Meski mengalami sedikit Hambatan Satgas TMMD bersama Masyarakat Tidak pantang menyerah untuk menyelesaikan pembuatan sumur bor agar segera bisa di manfaatkan oleh masyarakat Desa Tanjung Rangas.

Selanjutnya, profil tank bisa di naikan akan dilakukan pemasangan mesin setelah pengerjaan selesai.

Serma Very menambahkan, dalam waktu satu hingga 2 hari ke depan, sumur bor sudah bisa digunakan oleh masyarakat Desa Tanjung Rangas untuk memenuhi kebutuhan air bersih layak konsumsi.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

DANREM 102 PJG
Maret 2025
S S R K J S M
 12
3456789
10111213141516
17181920212223
24252627282930
31  
Archive