BERITA
Dandim 1011/Klk berikan berikan arahan kepada anggota
Sebagai bentuk tanggungjawab terhadap pengawasan dan koordinasi terhadap anggotanya, Dandim 1011/Klk Letkol Inf Ary Bayu Saputro, S.Sos memberikan pengarahan atau jam Komandan kepada seluruh anggota, bertempat di dilapangan tembak Parikesit Kodim 1011/Klk jl. Kalimantan Kel. Selat Hilir Kec. Selat Kab.… Continue reading
Bersama Pemerintah Kecamatan Babinsa Koramil 1016-03/Sepang Lakukan Penyemprotan Disinfektan dan Bagikan Masker
Pembagian Masker, Penyemprotan Disinfektan dan Sosialisasi CTPS Gugus Tugas Pencegahan dan Penanggulangan Covid-19 Kecamatan Mihing Raya di lakukan di Kelurahan Kampuri dan Desa Rangan Tate. Bekerja sama dengan Babinsa Koramil 1016-03/Sepang, Serda Anang Bahriansyah dan Serda Pransiska. Senin, (22/06/2020). Camat… Continue reading
Koramil Tewah ikut salurkan BLT DD kepada warga Desa Sandung Tambun
Kuala Kurun- Babinsa Koramil 1016-07 Tewah, Serda Buji Ardi Burahman dan Serda Indryadi ikut membantu dan mendampingi pemerintah kecamatan setempat menyalurkan bantuan langsung tunai dana desa atau BLT DD kepada warga di Desa Sandung Tambun. Penyaluran BLT DD sebesar Rp… Continue reading
Satkowil Kodim 1016 Palangka Raya Akan Dibangun di Kelurahan Petuk Bukit
Palangka Raya- Babinsa Koramil 1016-02 Bukit Batu Serka Koheri, telah menghadiri pertemuan kegiatan observasi potensi wilayah dalam rangka pembentukan Satuan Komando Wilayah (Satkowil) baru Kodim 1016 Palangka Raya tahun 2020. Kegiatan tersebut berlangsung di Kelurahan Petuk Bukit, Kecamatan Rakumpit, Senin… Continue reading
Penanda Tanganan Nota Kesepakatan Bupati,Kodim 1017/Lmd dan Polres Lamandau
Senin Tanggal 22 Juni 2020 Pukul 08.00 Wib Bertempat di Aula Setda Kab Lamandau, Kompleks perkantoran Bukit Hibul Kel. Nanga Bulik Kec Bulik Kab Lamandau Prov Kalteng. Penandatanganan Nota Kesepakatan Bersama antara Pemda Lamandau dengan Polres Lamandau dengan Kodim 1017/Lamandau… Continue reading
Koramil Tumbang Talaken gencar semprot disinfektan cegah covid-19
Kuala Kurun – Anggota Koramil 1016-05 Tumbang Talaken, Koptu Kosim telah gencar melaksanakan penyemprotan cairan disinfektan untuk mencegah penyebaran virus corona atau covid-19 di wilayah itu. Kali ini cairan disinfektan disemprotkan ke daerah yang sering dijadikan tempat kerumunan oleh masyarakat… Continue reading
Kasad Mendukung Penciptaan Mobile Lab Biosafety Level 2
Kepala Staf Angkatan Darat, Jenderal TNI Andika Perkasa, memberi dukungan penuh atas pengoperasian Mobile Laboratorium Biosafety Level (BSL 2) di RS Tingkat II Moh. Ridwan Meureksa. Mobile Lab BSL-2 merupakan laboratorium yang bersifat mobile atau dapat berpindah sehingga memudahkan pelaksanaan… Continue reading
Apel Gabungan Kodim 1017/Lmd dan Instansi Terkait
Senin 22 Juli 2020 Kodim 1017/Lamandau mengelar kegiatan persiapan penetapan protokol kesehatan di wilayah kab.Lamandau . Dalam kegiatan apel bersama intansi terkait tersebut di ikuti oleh Polres lamandau,dan Satpol PP Kab.Lamandau. Dalam rangkaian kegiatan tersebut yang diawali Apel gabungan dan… Continue reading
Kodim 1015/Spt Gelar pelatihan untuk Disiplin Protokol Kesehatan Menuju New Normal
Dalam rangka menuju Penerapan Tatanan Normal Baru atau New Normal di wilayah Kotawaringin Timur, Kodim 1015/Spt menggelar latihan Teknis penegakan Disiplin Protokol Kesehatan Menuju New Normal.
Kegiatan Pelatihan dilaksanakan di lapangan Makodim 1015/Spt Senin (22/6) pada pukul 08.30 WIB. Kegiatan… Continue reading
Minggu Militer,Prajurit Korem 102/Pjg laksanakan lari Jalanan
Supaya stamina prajurit tetap terpelihara dengan baik, prajurit Korem 102/Pjg melaksanakan lari jalan.Kegiatan tersebut dilaksanakan di seputaran Jalan Protokol Kota Palangka Raya ,Senin (22/06/2020). Kegiatan diawali dengan senam pemanasan di lapangan apel Korem 102/Pjg yang dipimpin oleh Bajasrem Serma Sugianoor… Continue reading