BERITA
BABINSA CEK PEDAGANG BAJU BEKAS.
Sampit,07/04/2020 Untuk mengantisipasi Penyebaran virus corona (Covid – 19) anggota koramil 1015/Baamang yang tergabung dalam satuan gugus tugas melaksanakan pemeriksaan dan pengecekan penjual pakaian bekas yang berasal dari luar negeri seperti dari negara malaysia dan singapura. “Kegiatan ini untuk antisipasi… Continue reading
KORAMIL DUKUNG GUGUS TUGAS COVID-19 TINGKAT KECAMATAN.
Samuda,08/04/2020 Menyikapi dengan ditemukannya di beberapa daerah orang tanpa gejala ( OTG ) positif Covid-19 koramil 1015-06/Samuda beserta unsur terkait meningkatkan kewaspadaan perkembangan situasi dan kondisi di wilayahnya. kejadian tersebut memang patut di waspadai, sebab meskipun golongan seperti itu tidak… Continue reading
Kodim terus galakkan Posko Pemantauan Covid-19
Pangakalan Bun – Bintara Pembina Desa ( Babinsa) Koramil 1014 – 02 / Kumai Serda Ardiana bersama dengan Babinkabtibmas, Staf Desa Karang Mulya, Puskesmas Karang Mulya dan Karang Taruna Desa Karang Mulya mendirikan Posko penanganan pencegahan dan pengaduan Covid-19 di… Continue reading
DANREM 102/PJG HADIRI RAKOR PSBB
Palangka Raya- Komandan Korem (Danrem) 102/Pjg Kolonel Arm Saiful Rizal bersama Forkopimda, Tomas, Akademisi, Todat dan Toga Dalam rangka Percepatan Penanganan Covid-19 di wilayah Kalteng Tahun 2020.menghadiri rapat Koordinasi Pembatasan Sosial Bersekala Besar (PSBB), Bertempat di Ruang Loby Mapolda Kalteng… Continue reading
PUTUS PENYEBARAN COVID – 19, KODIM 1015/SPT DIRIKAN POSKO DIPERBATASAN.
Katingan,06/04/2020 untuk meningkatkan kewaspadaan penyebaran Virus Corono di Provinsi Kalimantan tengah Khususnya Wilayah Kabupaten Katingan Kodim 1015/Spt beserta jajaran yang tergabung dalam gugus tugas melaksanakan kegiatan percepatan penanganan penyebaran Covid -19 dengan mendirikan posko diperbatasan Wilayah Kab. Katingan dengan Kota… Continue reading
DITENGAH KESIBUKAN CEGAH COVID-19 KODIM 1012/BTK TETAP MEMBANTU ATASI KESULITAN RAKYAT
Kodim 1012/Btk melaksanakan kegiatan Pembinaan Teritorial (Binter), Kegiatan pembinaan teritorial yang dilakukan berupa karya bakti. Pembinaan teritorial tersebut bertujuan membangun sinergitas antara Kodim 1012/Btk dan masyarakat, Selain itu, pembinaan teritorial berupa karya bakti tersebut diharapkan dapat membantu meringankan beban kerja… Continue reading
KODIM 1016/PLK TERAPKAN KACA MATA, MASKER DAN HAND SANITIZER
Tingkatkan kewaspadaan terhadap penyebaran virus corona (COVID-19), Kodim 1016/Palangka Raya memerintahkan personelnya apel menggunakan masker dan kaca mata. Apel pengecekan penggunaan masker dan kaca mata ini dilaksanakan di lapangan apel Makodim 1016/Plk.
Dandim 1016/Plk, Kolonel Inf I Gede Putra Yasa,… Continue reading
GUNAKAN MASKER DAN KACAMATA SAAT BERAKTIVITAS
Balai Riam – Merebaknya Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) di Indonesia memberikan dampak terhadap semua lini kehidupan termasuk interaksi sosial ditengah masyarakat. Terkait dengan itu sesuai dengan rekomendasi Organisasi Kesehatan Dunia atau WHO agar seluruh masyarakat menggunakan masker saat beraktivitas… Continue reading
CEGAH PENYEBARAN COVID 19, EMPAT PILAR SATGAS GUGUS TUGAS COVID 19 GENCAR LAKUKAN PATROLI MALAM.
Dalam mencegah persebaran wabah corona virus disease atau covid-19, sejumlah upaya terus dilakukan oleh Satgas Gugus Tugas Covid 19 Pemerintah Kota Palangka Raya. Salah satunya gencar melakukan patroli gabungan yang dilakukan oleh Kodim 1016/Plk, Polresta Palangka Raya, Dishub Kota Palangka… Continue reading
PINTU KELUAR MASUK KALTENG TERUS DIJAGA
Bartim- Bertempat di kantor Polsek Pematang Karau jln Ampah – Buntok, Kec. Pematang Karau Kab Barito Timur. Babinsa Koramil 04/Tamiang Layang Kodim 1012/ Buntok Sersan Mayor Joko bersama intansi terkait yaitu Bribka Dodik anggota polsek ,Bapak Nurhasan dari Dishub, Bapak… Continue reading