BERITA
Kodim 1011/Klk melaksanakan Silaturahmi dan koordinasi dengan Pemerintah Kabupaten Pulang Pisau
Silaturahmi dan koordinasi tidak selamanya harus dilakukan didalam ruangan. Kegiatan diluar ruangan dapat memberikan suasana yg baru dan segar. Lapangan Tembak Parikesit Kodim 1011/Klk menjadi tempat yg ideal untuk itu. Kodim 1011/Klk melaksanakan Silaturahmi dan koordinasi dengan Pemerintah Kabupaten Pulang… Continue reading
KEPEDULIAN PRAJURIT TERHADAP LINGKUNGAN DENGAN BERGOTONG ROYONG BERSIHKAN SALURAN AIR.
Sampit,- Memasuki musim penghujan akhir – akhir ini banyak sekali terdapat saluran air yang kurang lancar alirannya bahkan ada juga yang tersumbat salurannya, jika ini dibiarkan tentunya dapat mengganggu kenyamanan serta dapat menimbulkan luapan air serta tumpukan sampah yang terbawah… Continue reading
DANREM 102/PJG HADIRI SERTIJAB KEPALA LPP RRI PALANGKARAYA.
Palangkaraya – Kantor Lembaga Penyiaran Publik (LPP) Radio Republik Indonesia (RRI Palangkaraya saat ini memiliki Pimpinan yang baru.
Kepala Stasiun RRI Palangkaraya yang lama akan menjabat sebagai Kepala LPP RRI Bengkulu yaitu Edyi Ivan.S.I.Kom resmi digantikan dengan pejabat yang baru… Continue reading
Pentingnya menjaga Keharmonisan Rumah Tangga Prajurit dari Ketua Persit KCK Cab XLII Kodim 1016/Plk
ky
Palangkaraya – Bertempat di Aula Makodim 1016/Plk dilaksanakan kegiatan pertemuan gabungan Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XLII Dim 1016 Koorcab Rem 102 PD XII/Tanjung Pura. pangkaraya Kamis (17/01/2020).
Kegiatan pertemuan ini adalah kegiatan Persit KCK Cab. XLII Dim 1016… Continue reading
KORAMIL 1012-02/BTT BINA CALON PRAJURIT.
Buntok – Komandan Koramil 1012-02/Btt Mayor Inf Sukimin memberi pengarahan dan pengecekan administrasi di lanjukan dengan memberikan pembiaan fisik kepada para calon pendaftar Tamtama TNI AD Gelombang I TA. 2020 di wilayah Kecamatan Petangkep Tutui, Buntok Kamis (17/01/2020). Pembinaan fisik… Continue reading
OLAH RAGA BERSAMA PERKOKOH SOLIDARITAS DAN SINERGITAS TNI-POLRI.
Pangkalan Bun – Kegiatan lari bersama anggota TNI dan Polri Start dI Halaman Mapolres Kotawaringin Barat dengan rote Jl. Diponegoro menuju Jl. Prakusuma Yuda – Jl. Hasanudin – Jl. syutan Shayrir – Jl. iskandar dan Finish di Joging Track Lanud… Continue reading
Koramil 1011-01/Lupak bersama dengan warga melaksanakan kerja bakti gotong royong
Koramil 1011-01/Lupak bersama dengan warga melaksanakan kerja bakti gotong royong renovasi rumah warga milik Bpk Basuni yang tinggal di Desa Banda Raya Kecamatan Tamban Catur Kabupaten Kapuas, Senin (16/01/2020). Gotong royong yang dilaksanakan Koramil 1011-01/Lupak bersama Babinsa dan warga dengan… Continue reading
Danrem 102/Pjg Menghadiri Video Conference Dan Kick Off Pengadaan Barang Dan Jasa Provinsi Kalimantan Tengah
Palangkaraya – Danrem 102/Pjg Kolonel Arm Saiful Rizal menghadiri Video Conference dan Kick Off penandatanganan kontrak Pengadaan Barang serta pengukuhan Forum pengurangan Resiko Bencana ( FPRB) batingsor dan Karhutla di Provinsi Kalteng Tahun 2020, Kamis (16/01/2020). Selain itu Video Conference… Continue reading
Sosialisasikan Penerimaan Prajurit TNI AD, Babinsa sambangi warga binaan.
Pangkalan Bun – Babinsa Desa Penyombaan dan Desa Sambi Kecamatan Arut Utara Koramil 1014 – 04/Pangkut Sertu Endang Karnawan dan Koptu Heriansyah, melakukan kegiatan sosialisasi penerimaan prajurit TNI AD Taruna Akmil dan Secata PK Gelombang 1 tahun 2020, di wilayah… Continue reading
Personel Kodim 1017/Lmd Melaksanakan Pembinaan Fisik
Lamandau – Personel Kodim 1017/Lamandau melaksanakan pembinaan fisik yang di pimpin langsung oleh Pasiops Kodim 1017/Lmd Kapten Inf Sutrisno, bertempat di wilayah sekitaran Kodim 1017/Lmd Kabupaten Lamandau, Kamis (16/01/20). Kapten Inf Sutrisno mengatakan, bahwa kegiatan ini sangat bermanfaat untuk menjaga… Continue reading