KODIM 1011/KLK
ANGGOTA KODIM 1011/KLK LAKSANAKAN GOWES
Anggota 1011 Cycling Club Kodim 1011/Klk dalam upaya menjaga kebugaran dan kesehatan adalah suatu kewajiban pagi seorang prajurit. Pagi ini Anggota 1011 Cycling Club melaksanakan olahraga dengan menggowes sepeda dari kapuas menuju ke Pulang pisau, Jum’at (24/01/2020). Dalam kegiatan olahraga… Continue reading
BABINSA KORAMIL 1011-06/KAPUAS MURUNG, SERKA SAIFUDIN MEMBANTU PETUGAS KESEHATAN DARI PUSKESMAS PALINGKAU MELAKUKAN PENGASAPAN (FOGGING
Babinsa Koramil 1011-06/Kapuas Murung, Serka Saifudin membantu petugas kesehatan dari Puskesmas Palingkau melakukan pengasapan (fogging), untuk membasmi dan mencegah nyamuk Demam Berdarah Aides Aegypti bertempat di Desa Palingkau Lama RW 12 RT 02, Kecamatan Kapuas Murung, Jumat (24/01/20). Dandim 1011/Klk… Continue reading
Kamis (02/01/20) anggota Kodim 1011/Klk gelar latihan Karate di Lapbak Parikesit.
Letkol Kav Bambang Kristianto Bawono, S.I.P mengungkapkan, pelaksanaan latihan bela diri Karate ini bertujuan meningkatkan rasa percaya diri, keberanian dari segala ancaman/gangguan dan siap menghadapi segala kemungkinan yang akan terjadi dalam pelaksanaan tugas kedepannya. ”Selain itu juga untuk melindungi diri… Continue reading
Dandim 1011/Klk bersama Kapolres Kapuas beserta anggota melakukan patroli bermotor di seputaran kota kapuas
Dalam rangka menjaga kondusifitas wilayah Kodim 1011/Klk mendekati perayaan Tahun Baru 2020, Dandim 1011/Klk bersama Kapolres Kapuas beserta anggota melakukan patroli bermotor di seputaran kota kapuas. selasa (31/12/2019) Latkol Kav Bambang Kristianto Bawono, S.I.P mengatakan kegiatan patroli dengan melibatkan kurang… Continue reading
Babinsa ajak warga bersih bersih lingkungan
Mencegah lebih baik dari pada mengobati hal ini sering di katakan,untuk mencegah dan mengantisipasi wabah penyakit demam berdarah di kab. Kapuas kususnya di desa pulau telo baru, para Babinsa Koramil 1011-04/selat dan Puskesmas pulau telo melaksanakan kegiatan penyuluhan dan Pembersihan… Continue reading
Kodim 1011/Klk melaksanakan Donor Darah dan Pemberian Sembako kepada Lansia
Dalam Rangka Memperingati Hari Juang TNI AD 2019, Hari PMI dan Hari Ibu, Kodim 1011/Klk melaksanakan Donor Darah dan Pemberian Sembako kepada Lansia bekerjasama dengan PMI Kab. Kapuas di Gor Panunjung Tarung Kab. Kapuas, minggu (22/12/19).
Dandim 1011/Klk Letkol melalui… Continue reading
Patroli Gabungan dan Pemantauan Wilayah Koramil 1011-01/Lupak Beserta Polsek Kec. Kapuas Kuala.
Patroli Gabungan dan Pemantauan Wilayah Koramil 1011-01/Lupak Beserta Polsek Kec. Kapuas Kuala.
Adapun wilayah yg menjadi tanggung jawab koramil 1011-01/Lupak adalah meliputi 2 Kecamatan yaitu kec. Tamban Catur dan Kec. Kapuas Kuala. “Patroli gabungan yang di laksanakan di jajaran Kodim… Continue reading
Anggota Kodim 1011/Klk Dan Anggota Persit KCK Cab XXXVII Kodim 1011 Koorcab Rem 102/PD XII/Tpr ikuti Senam
Anggota Kodim 1011/Klk dan Anggota Persit KCK Cab XXXVII Kodim 1011 Koorcab Rem 102/PD XII/Tpr dengan Penuh Kegembiraan mengikuti Senam Pagi, di Lapangan Tembak Parikesit, Rabu (18/12/19) “Senam pagi merupakan suatu aktifitas fisik yang perlu diadakan, diharapkan dapat menumbuhkan rasa… Continue reading
Kodim 1011/Klk menggelar Apel Danramil dan Babinsa Tersebar tahun 2019
Kodim 1011/Klk menggelar Apel Danramil dan Babinsa Tersebar tahun 2019 dengan mengambil tema Danramil dan Babinsa Profesional Kebanggaan Rakyat, Selasa(9/12/19). Kegiatan yang ditempatkan dilapangan tembak Parikesit Kodim 1011/Klk jl. Kalimantan Kel. Selat Hilir Kec. Selat Kab. Kapuas itu diikuti oleh… Continue reading
Perwira Kodim 1011/Klk, melaksanakan latihan menembak sasaran menggunakan pistol FN 46
Perwira Kodim 1011/Klk, melaksanakan latihan menembak sasaran menggunakan pistol FN 46 bertempat di lapangan tembak Pistol Kodim 1011/Klk, Selasa (03/12/19). Latihan menembak pistol bagi perwira Kodim 1011/Klk bertujuan meningkatkan dan mengasah kemampuan para perwira dalam menembak sasaran menggunakan senjata api… Continue reading