KODIM 1014/PBN
Jelang Idul fitri, Kodim 1014/Pbn Kembali Gelar Bazar Murah
Pangkalan Bun – Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah/2024 Masehi, hampir semua masyarakat berbelanja kebutuhan pokok untuk menyambut dan merayakan hari kemenangan Umat Muslim tersebut meski ditengah maraknya harga sembako yang cukup naik. Peduli hal tersebut, Komando Distrik Militer… Continue reading
H – 2 Idul Fitri, Babinsa Kumai Pantau Arus Mudik di Pelabuhan Kumai
Pangkalan Bun – Babinsa Koramil 1014 – 02/Kumai Serma Ruslan Jaya memantau arus balik di area Pelabuhan Panglima Utar Kumai Kecamatan Kumai Kabupaten Lotaqaringin Barat, (7/04/2024). Danramil 1014 – 02/Kumai Kapten Arm Ahmad Zubaidi mengatakan, Puncak arus mudik dan balik… Continue reading
Kodim 1014/Pbn – Polres Kobar pastikan Kesiapan Pos Pengamanan Lebaran
Pangkalan Bun – Komando Distrik Militer (Kodim) 1014/Pbn bersama Kepolisian Resor (Polres) Kotawaringin Barat, siap mengamankan rangkaian Idul Fitri 1445 Hijriah dengan menyiapkan beberapa pos pengamanan (pos pam) secara terpadu di beberapa lokasi di wilayah Kabupaten Kotawatingin Barat. Dalam keterangan… Continue reading
Pererat Sinergitas dan Silaturahmi, Dandim 1014/Pbn Hadiri Buka Puasa Bersama Tokoh Masyarkat dan Forkopimda
PangkalAn Bun – Komandan Kodim 1014/Pbn Letkol Arm Yoga Permana S.Sos menghadiri kegiatan buka puasa bersama unsur Forkopimda Kobar, Tokoh dab Masyarakat bertempat di Kediaman Bpk. H Abdul Rasyid AS, Jl. Hasanudin Kelurahan Mendwai Kecamatan Arut Selatan Kabupaten Kotawaringin Barat,… Continue reading
Pererat Sinergitas, Kodim 1014/Pbn Terima Parcel Lebaran Dari Kapolres Kobar
Pangkalan Bun – Mewakili Komandan Komandan Kodim 1014/Pbn, Pasi Ter Kodim Kapten Inf Mulyono menerima Parcel Idul Fitri dari Kapolres Kotawaringin Barat AKBP Yuspandi Usman S.I.K., M.I.K., melalui Wakapolres Kobar Kompol Wihelmus Helky S.I.K., yang datang langsung ke Makodim Jl.… Continue reading
Pastikan Kelancaran Operasi Pasar Murah Dari Pemkab Kobar, Babinsa Raja Seberang Turut Hadi di Lokasi
Pangkalan Bun – Untuk memastikan ketersediaan dan kestabilan bahan Pokok jelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H, Pemerintah Kabupaten Kotawaringin menggelar kegiatan Operasi Pasar (OP) murah yang dilaksanakan di Gedung Serbaguna, Kelurahan Mendawai Seberang, Kecamatan Arut Selatan, Kab. Kotawaringin Barat,… Continue reading
Bersama Tim Kementrian Pertanian Pusat, Pasi Ter Kodim 1014/Pbn Tinjau Lahan Persawahan di Desa Marga Mulya
Pangkalan Bun – Tim Antisipasi Darurat Pangan dari Kementrian Pertanian Pusat melakukan peninjauan lahan Optimalisasi Lahan (Oplah) sumber air, dan bendungan, di Desa Marga Mulya Kecamatan Pangkalan Banteng, Kabupaten Kotawaringin Barat, (3/4/2024). Turut hadir mendampingi Tim Antisipasi Darurat Pangan dari… Continue reading
Jelang Lebaran, Babinsa Cek Harga dan Ketersedian Bahan Pokok di Pasar
Pangkalan Bun – Dalam rangka memastikan kesetabilan harga sembilan bahan pokok (sembako) jelang Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah, Serda Ali Aripun selaku Babinsa Kelurahan Kohil Koramil 1014 – 03/Kolam melakukan pemantauan situasi dan monitoring terhadap harga sembako. Monitoring itu… Continue reading
Pendampingan Aktif Babinsa Kepada Petani Jagung di Desa Binaan
Pangkalan Bun – Babinsa Koramil 1014 – 05/Pangkalan Banteng Kopda Aryadi melaksanakan pendampingan pada petani untuk memantau pertumbuhan tanaman jagung yang berada di Desa Kadipi Atas, Kec. Pangkalan Lada Kab. Kotawaringin Barat, (03/04/2024). Untuk mendukung keberhasilan program swasembada pangan pemerintah… Continue reading
Kendalikan Harga Sembako Jelang Idul Fitri, Kodim 1014/Pbn Gelar Bazar Murah
Kodim 1014/Pbn menggelar Bazar murah di Halaman Makodim 1014/Pbn Jl. P Antasari Kelurahan Raja Kecamatan Arut Selatan Kabuapaten Kotawaringin Barat, Selasa (2/4/2024). Dalam kegiatan tersebut juga dilaksankan Vicon Bazzar Murah dengan Kasum TNI ( Letnan Jendral TNI Bambang Ismawan S.E.,… Continue reading