KODIM 1014/PBN
Dandim 1014/Pbn Hadiri Pembukaan Kobar Expo 2024
Pangkalan Bun – Komandan Kodim 1014/Pbn Letkol Inf Makin S.Sos., M.I.P. menghadiri pembukaan Kobar Expo 2024 yang digelar di Stadion Sampuraga Kabupaten Kobar, pada Sabtu, 26 Oktober 2024. Kegiatan ini digelar dalam rangka Hari Jadi Kab. Kobar Ke-65.
Turut hadir… Continue reading
Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT
Pangkalan Bun – Kodim 1014/Pbn mengadakan acara Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Keluarga Besar TNI (KBT) dengan tema “Merajut harmoni memperkuat sinergi guna ciptakan NKRI bermartabat”, bertempat di Aula Palapa Makodim 1014/Pbn, (24/10/2024).
Kepala staf Kodim (Kasdim) 1014/Pbn Mayor Inf Sumarna… Continue reading
Gelar Garjas Periodik, Kodim 1014/Pbn Cek Kemapuan Fisik Prajuritnya
Pangkalan Bun – Dalam rangka memelihara kemampuan fisik para prajurit, Komando Distrik Militer (Kodim) 1014/Pbn menyelenggarakan tes Kesegaran Jasmani (Garjas) periodik II tahun 2024 di Markas Kodim setempat.
Tes kesegaran jasmani yang berlangsung mulai tanggal 23 sampai dengan 24 merupakan… Continue reading
Dandim 1014/Pbn Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional
Pangkalan Bun – Komandan Kodim 1014/Pbn Letkol Inf Makin S.Sos., M.I.P. hadiri Apel Hari Santri Nasional 2024 yang digelar di halaman Kantor Bupati Kobar pada Selasa (22/10/2024).
Kegiatan yang dipimpin oleh Pj. Bupati Kobar Dr. Drs. H. Budi Santosa, M.Si… Continue reading
Seluruh Prajurit dan PNS Kodim 1014/Pbn Yang Muslim Mendapatkan Hadiah Al Qur’an Dari Dandim
Pangkalan Bun – Komandan Kodim 1014/Pbn Letkol Inf Makin S.Sos., M.I.P. bagikan ratusan Al Quran kepada seluruh anggota dan PNS Kodim 1014/Pbn yang beragama muslim usai memberikan arahan pada Jamdan yang diikuti oleh seluruh personil, Senin (21/10/2024).
Bantuan berupa Kitab… Continue reading
Tingkatkan Sinergitas, Danramil Kumai Anjangsana Ke Kantor Desa Sebuai
Pangkalan Bun – Sebagai Danramil 1014 – 02/Kumai Kapten Inf Faturrachman di dampingi Babinsa Koptu Naim langsung terjun ke lapangan dalam rangka Anjangsana (Komunikasi sosial) dengan masyarakat binaan yang ada di wilayah kecamatan Kumai yang merupakan wilayah Teritorial Koramil 1014… Continue reading
Koramil Jelai Mendapat Giliran Dikunjungi Dandim 1014/Pbn
Melanjutkan kegiatan kunjungan kerjanya, Komandan Kodim 1014/Pbn Letkol Inf Makin S.Sos., M.I.P. dan Ketua Persit KCK Cabang XL Dim 1014 Ny. Endang Makin melakukan kunjungan ke Koramil 08/Jelai pagi hari tadi, Jumat (18/10/2024). Kedatangan Dandim juga disambut oleh unsur Forkopimcam… Continue reading
Tingkatkan Hasil Panen, Babinsa Koramil 03/Kolam Lakukan Pendampingan Terhadap Petani Palawija
Pangakalan Bun – Babinsa Koramil 1014 – 03/Kolam melaksanakan tugas pendampingan ketahanan pangan. Seperti yang dilakukan Babinsa Ipuh Bangun Jaya, Sertu Erli Siswanto yang turun langsung mendampingi petani, di desa Ipuh Bangun Jaya Kecamatan Kotawaringin Lama, Kabupaten Kotawaringin Barat, Kamis… Continue reading
Dandim 1014/Pbn Cek Lahan Oplah bersama Tim Konsultan dan Dinas Pertanian
Pangkalan Bun – Dandim 1014/Pbn Letkol Inf Makin S.Sos , M.I.P. bersama Tim Konsultan dan Dinas Pertanian Kobar tinjau lokasi Optimalisasi Lahan (Oplah) pengerjaan pengangkatan gulma dan drainase di Desa Purbasari Kecamatan Pangkalan lada, (16/10/2024).
Turut mendampingi, Pasiter Kodim 1014/Pbn… Continue reading
Pererat Sinergitas, Babinsa Medangsari Komsos Dengan Perangkat Desa
Pangkalan Bun – Dalam rangka menciptakan interaksi serta kekompakan kerjasama antara Babinsa dan aparatur pemerintahan desa, Kopda Bagus Rubianto Babinsa Koramil 1014 – 01/Arsel melaksanakan kegiatan Silahturahmi dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama perangkat Desa yang bertempat di Kantor Desa Medang… Continue reading