KODIM 1014/PBN
Tak Mampu Berjalan, Serda Aldi Gendong Warganya Untuk Menjalani Vaksinasi
Kotawaringin Barat – Vaksinasi Covid-19 yang menyasar lansia di wilayah Kabupaten Kotawaringin Barat masih belum maksimal. Untuk mendorong cakupan vaksinasi di tahap ini, seluruh personil yang tergabung dalam satgas penanganan covid 19 terus berupaya semaksimal mungkin, salah… Continue reading
Sinergitas Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dalam Mengakkan Prokes
Kotawaringin Barat – Bhabinsa Koramil 1014 – 04/Aruta bersama Bhabinkamtibmas dan Aparatur Kelurahan Pangkut kembali menggelar operasi yustisi penegakan protokol kesehatan di Jl. Siak yang merupakan jalan poros menuju Kelurahan Pangkut. Operasi Yustisi Protokol Kesehatan Covid-19 Gabungan ini fokus dengan… Continue reading
Babinsa Kelurahan Padang Dampingi Wabup Sukamara Pantau Vaksinasi Warganya
Sukamara – Babinsa Kelurahan Padang Sertu Suparlin Sudirman, Koramil 1014 – 06/Sukamara turun langsung mendampingi dan mengamankan pelaksanaan penyuntikkan vaksin massal Covid-19 oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Sukamara di Masjid Nur Arafah Jl. Ahmadi RT. 04 RW. 02 Kelurahan Padang Kecamatan… Continue reading
Cegah Banjir, Babinsa Madurejo Bersama Warga Gotong-royong Bersihkan Parit Jalan
Kotawaringin Barat – Untuk mengantisipasi terjadinya bencana alam seperti banjir, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Kelurahan Mendawai, Serda Suparmo, Koramil 1014 -01/Arut Selatan bersama warga melaksanakan kegiatan gotong-royong di sepanjang Jalan Rt 18 Kelurahan Mendawai dengan membersihkan parit dan gorong… Continue reading
Di Test Swab Antigen Secara Acak, 2 Orang Warga Pangakalan Bun Dinyatakan Positif
Kotawaringin Barat – Patroli Yustisi gabungan dari Kodim 1014/Pbn, Kompi B Yonif Raider 631/Atg, Polres Kobar, Brimob Subden 2 Detasemen Pelopor B, TNI AU Lanud Iskandar, Dinkes Kobar, Damkar, Satpol PP dan TRC BPBD melakukan sidak ke sejumlah cafe, pedagang… Continue reading
Serius Tangani Covid 19, Babinsa Sungai Kapitan Cek Kesiapan Posko PPKM Mikro Tingkat RT
Kotawaringin Barat – Babinsa Sungai Kapitan Serda Jumadi, Koramil 1014 – 02/Kumai bersama dengan Bhabinkamtibmas dan Aparat Desa setempat melakuakan pengecekan Posko Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat berbasis mikro (PPKM Mikro) tingkat RT di Kelurahan Kumai Hulu Kecamatan Kumai Kab. Kotawaringin… Continue reading
Wujud Kepedulian, Babinsa Kelurahan Candi Kunjungi Lansia Warga Binaanya
Kotawaringin Barat – Wujud kepedulian terhadap warga binaanya, Babinsa Kelurahan Candi Serda Suwaji, Koramil 1014 – 02/Kumai kunjungi salah satu rumah Lansia warga binaanya Bpk Jatim yang sudah berusia 81 tahun dan tinggal sendiri dirumahnya Jln Ampi Kelurahan Candi Kecamatan… Continue reading
Wujudkan Kemandirian Pangan, Kodim Pangakalan Bun Lakukan Perawatan Kebun Hidroponik Secara Berkala
Kotawaringin Barat – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan kodim 1014 Pangkalan Bun melaksanakan pembersihan paralon paralon hidroponik yang akan ditanami kembali. Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh staf teritorial kodim 1014 Pangkalan Bun dengan tujuan untuk menggugah para Babinsa yang di… Continue reading
Operasi Yustisi Gabungan Sasar Pertokoan dan Pasar Tradisonal
Kotawaringin Barat- Koramil 1014 – 01/Arut Selatan bersama dengan Polsek Arsel melaksanaan kegiatan operasi yustisi dalam penerapan disiplin protokol kesehatan di wilayah Kecamatan Arut Selatan (26/05/2021). Kegiatan operasi yustisi untuk mengendalikan penyebaran Corona Virus Disease 2019 (Covit-19) dilaksanakan secara Stasioner… Continue reading
Warga yang Menjalani Isolasi Mandiri Dilarang Untuk Beraktivitas Keluar Rumah
Kotawaringin Barat – Sebagai aparat kewilayahan Bintara Pembina Desa (Babinsa) selain mempunyai tanggung jawab di Desa Binaannya, dimasa Pandemi Covid 19 seperti saat ini Babinsa juga mempunyai tugas sebagai seorang tracer atau orang yang melakukan tracing. Keberadaan anggota keamanan yang… Continue reading