Jalin Sinergitas, Babinsa Koramil 1015-04/Baamang Menghadiri Rapat Koordinasi Di Wilayah
Turut hadir dalam kegiatan tersebut Camat Baamang,Wakapolsek Baamang,Babinsa Koramil 1015-04/Baamang,Kabid Pencegahan dan Pengendakian Penyakit Dinkes kab.Kotim,dan tamu undangan lainnya
Kehadiran Babinsa Koramil 1015-04/Baamang dalam kegiatan ini merupakan bentuk dan wujud sinergitas Aparat Teritorial kewilayahan dalam membangun kerja sama dengan pemerintah setempat
Babinsa Koramil 1015-04/Baamang Serka Iskandar mengungkapkan kegiatan ini di lakukan dengan maksud dan tujuan agar tewujudnya kolaborasi dan sinergitas antara semua pihak dalam memberikan pelayanan kesehatan bagi warga masyarakat di wilayah baik pada pemberian Vaksin dan penanggulangan dan pencegahan penyakit Polio.
Dalam kesempatannya Babinsa Koramil 1015-04/Baamang Serka Iskandar mengatakan bahwa “Di harapkan dengan adanya kegiatan ini dapat meningkatkan pelayanan kesehatan bagi warga masyarakat di wilayah dari apa yang selama ini terdapat evaluasi dari pelaksanaan pelayanan kesehatan, rapat koordinasi pekan Imunisasi dan Sosialisasi penyakit Polio di harapkan dapat meningkatkan kesehatan warga masyarakat di wilayah ”, ucapnya.
Tinggalkan Balasan