KODIM 1011/KLK MENGGELAR KOMUNIKASI SOSIAL (KOMSOS) MENANGKAL RADIKALISME

Kegiatan dihadiri oleh perwakilan tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh pemuda, tokoh adat hingga pendidik atau guru. Senin, (26/08/19). Kegiatan komsos dilaksanakan di Aula Kodim 1011/Klk, Jalan Tambun Bungai, No. 12 Kec. Selat, Kab. Kapuas dengan tema “Melalui Kegiatan Pembinaan Komsos Cegah Tangkal Radikalisme/Separatisme

.
Tujuan penyelenggaraan komsos ini adalah mewujudkan ketahanan wilayah yang kuat dalam rangka tetap tegak dan utuhnya wilayah NKRI yang berdasarkan Pancasila dan UUD 1945

.
Dandim 1011/Klk Letkol Kav Bambang Kristianto Bawono, S.I.P mengatakan melalui Danramil 1011-04/ Selat, pembinaan Komsos ini bertujuan untuk memperkokoh mentalitas dan pemahaman ideologi Pancasila guna mencegah ancaman bahaya Radikalisme dan Separatisme dalam rangka mewujudkan Alat Juang yang tangguh. “Karenanya Komsos Cegah Tangkal Radikalisme ini sangat penting diselenggarakan kodim 1011/Klk mengingat begitu masifnya faham – faham radikal berkembang di masyarakat, ”ujar Danramil 1011-04/Selat dihadapan peserta komsos”

KOM1 KOM2 KOM3 KOM4

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

DANREM 102 PJG
Brigjen TNI Iwan Rosandriyanto,S.I.P
November 2024
S S R K J S M
 123
45678910
11121314151617
18192021222324
252627282930  
Archive