LOMBA TATA CARA UPACARA BENDERA DAN PADUAN SUARA TINGKAT SLTA/SEDERAJAT DALAM RANGKA MEMPERINGATI HARI KEMERDEKAAN RI KE – 69

Bertempat di lapangan Kodim 1011/Klk pada Senin (18/8) telah diselenggarakan kegiatan Lomba Tata Cara Upacara Bendera dan Paduan Suara Tingkat SLTA/Sederajat dalam rangka memperingati ke 69 Hari Kemerdekaan RI Tahun 2014 sekabupaten Kapuas wilayah Kodim 1011/Klk

Pada pelaksanaannya , kegiatan ini diikuti oleh 13 Peserta lomba yang terdiri dari SMAN 1 Kapuas Hilir, SMAN 1 Kuala Kapuas,

SMAN 1 Kapuas Barat, SMA 2 Babusalam, MAN Selat, SMAN 1 Kapuas Timur, SMKN2 Kapus, SMAN 1 Basarang, SMAN 3 Kapuas, SMA Muhamadiyah, MA Al Amin, MA Anur Pulau Petak, dan SMAN 2 Kapuas.

Sedangkan untuk Juri pada perlombaan kali ini seluruhnya diambil dari anggota Kodim 1011/Klk, berdasarkan permintaan peserta lomba untuk menjaga netralitas yang diantaranya Danramil 02 Kapuas Hilir, Pasiter Dim 1011/Klk, Pasiops Dim 1011/Klk serta Babinsa dan Bati ops Kodim 1011/Klk. Kegiatan berjalan dengan tertib dan aman.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

DANREM 102 PJG
Brigjen TNI Iwan Rosandriyanto,S.I.P
September 2024
S S R K J S M
 1
2345678
9101112131415
16171819202122
23242526272829
30  
Archive