Percepat pengerjaan jalan, Satgas TMMD Ke 120 Kodim 1015/Sampit Kerahkan Alat Berat Grader

Kotawaringin Timur-Alat berat Grader pun dikerahkan, guna untuk mempercepat pekerjaan yang diprogramkan SatgasTMMD Ke 120 Kodim 1015/Sampit di Kelurahan TanahbMas,Kec.Baamang,Kab.Kotim,Minggu(26/05)

Kegiatan TMMD ini telah berjalan kurang lebih selama 19 Hari dalam bentuk fisik yaitu peningkatan badan jalan dengan jarak 1.618 M dan pembuatan 5 buah jembatan sudah mulai menampakan hasilnya.

Sertu Fahrudin terlihat dilokasi sedang mengawasi dan mengarahkan alat yang sedang kerja untuk menyelesaikan target pekerjaan di kelurahan Tanah Mas

Pasi Ter Kodim 1015/SampitLettu Inf Pairin menjelaskan dengan di bantu dengan alat berat berupa Greder ini guna mempercepat pengerjaan yang merupakan sasaran fisik TMMD ke 120.

” Jadi betul-betul dikerahkan anggota untuk bekerja semaksimal mungkin dengan menggunakan alat berat yang ada hingga mencapai target, harapan kita sebelum tgl 06 Juni seluruh pekerjaan sudah rampung, “tegasnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

DANREM 102 PJG
Brigjen TNI Iwan Rosandriyanto,S.I.P
Juni 2024
S S R K J S M
 12
3456789
10111213141516
17181920212223
24252627282930
Archive