PUTUS SIKLUS PENYEBARAN NYAMUK DEMAM BERDARAH

Pangakalan Bun – Koramil 1014-02 Kumai bersama Dinas Kesehatan dan Polsek Kumai melaksanakan pemberantasan sarang nyamuk di Rt. 4 Kumai Hilir Kec. Kumai, kegiatan ini mneyasar pemukiman warga yang terdapat genangan air, sampah – sampah yang juga menampung air seperti ban bekas, dan botol plastik.

Selain mebersihkan sampah, kegiatan pemberantasan sarang nyamuk juga dilakukan dengan Fogging di tempat – tempat yang berpotensi jadi sarang nyamuk.

Danramil 02 Kumai, Kapten Arm. Ahmad Jubaidi menyampaikan kegiatan pemberantsan sarang nyamuk ini sudah beberapa kali dilaksanakan di wilayahnya, hal ini bertujuan untuk mencegah terjadinya warga yang terserang demam berdarah, selain itu untuk melakukan hal ini adalah tanggung jawab bersama dan berharap kepada warga agar berperan aktif dalan menjaga lingkungannya dengan tidak membuang sampah sembarangan dan menimbun barang – barang bekasa khususnya yang bisa menyebabkan genangan air yang dapat menjadi sarang nyamuk terangnya.

 

 

DB1 DB2 DB3

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

DANREM 102 PJG
Brigjen TNI Iwan Rosandriyanto,S.I.P
September 2024
S S R K J S M
 1
2345678
9101112131415
16171819202122
23242526272829
30  
Archive