Siap Sukseskan Program Swasembada Pangan Melalui Pengawalan dan Pendampingan Upsus
Danrem 102/Pjg Kolonel Arm
Saiful Rizal menghadiri rapat
koordinasi (rakor) program
upaya khusus padi,jagung
dan kedelai (Upsus Pajale)
Kalteng di Aquarius Bout i q u e H o t e l , R a b u (4/9). Kegiatan ini juga
dihadiri
oleh Irjentan
Justan Siahaan dari Kementrian Pertanian pusat selaku
penanggung jawab Upsus Pajale Kalteng dan kepala perangkat daerah Provinsi
Kalteng.
Dalam kesempatan tersebut, Danrem 102/Pjg Kolonel
Arm Saiful Rizal menyampai-
kan, TNI dan ketahanan
pangan sangat berhubungan erat. Pasalnya
TNI mempunyai tujuan
utama membantu
p e m e r i n t a h
dalam menyukseskan
ketahanan
pangan
di Indonesia terutama di Kalteng. “TNI khususnya jajaran Ko-
rem 102/Pjg siap membantu
Pemprov Kalteng dalam menyukseskan swasembada
pangan nasional, melalui
proses pengawalan dan pendampingan dalam Upsus
peningkatan produksi
padi, Jagung dan
Kedelai,” ujar Danrem.
Dijelaskannya,
guna mendukung kegiatan
Upsus Pajale
diperlukan
kerja sama yang erat dengan
seluruh instansi terkait, guna membuat kemungkinan
peluang agar target dalam
Upsus bisa terealisasi sesuai
target yang telah disepakati bersama. “Juga perlu menguatkan
maruah kerja sama dari
satuan atas hingga
unsur pelaksana
para Babinsa di la-
pangan bersama
Distan, BPTP,
PPL dan Petani,” katanya.(Pen-
rem102/
Pjg)
Tinggalkan Balasan