KODIM 1013/MTW
Acara Korps Raport Sebanyak 53 Personil Kodim 1013/Mtw Naik Pangkat
Komandan Kodim 1013/Muara Teweh, Letkol Inf Agussalim Tuo, S,H,. M.IP memimpin upacara kenaikan pangkat Perwira, Bintara dan Tamtama periode 1 Oktober 2023 di Lapangan Makodim 1013/Muara Teweh, Kabupaten Barito Utara, Minggu (01/10/2023).
Sebanyak 53 personel dinaikkan pangkatnya setingkat lebih tinggi,… Continue reading
Dandim 1013/Mtw Pimpin Upacara Peringatan Kesaktian Pancasila di Barito Utara
Upaya Kodim 1013/Mtw Dalam Penurunan Stunting, Koramil 1013-09/Permata Intan bersinergi dengan PT. Nemoasia berikan Bantuan Gizi Tambahan
Menindaklanjuti Program Bapak KASAD dalam menurunkan angka stunting Kodim 1013/Mtw melalui Koramil 1013-09/Permata intan bersinergi dengan PT. Nemoasia dan Rekan Kerja berikan bantuan gizi tambahan kepada anak yg terindikasi stunting yang berada di Kelurahan Muara Bakanon Kecamatan Permata Intan Kabupaten… Continue reading
Menjadi Narasumber, Dandim 1013/Mtw Berikan Sosialisasi Wasbang dan Belneg Kepada Mahasiswa STIE Muara Teweh
Kepada awak media… Continue reading
Dandim 1013/Mtw Hadiri Acara Pelepasan Akhir Masa Jabatan Bupati Dan Wakil Bupati Murung Raya
Dandim 1013/Mtw Letkol Inf Agussalim Tuo S.H M.IP menghadiri Pelepasan Akhir Masa Jabatan Bupati DR Drs Perdie M.A dan Wakil Bupati Murung Raya Rejikinoor S.Sos bertempat Di GOR Futsal Tana Malai Tolung Lingu Puruk Cahu Kabupaten Murung Raya. Kamis(21-09-2023)
Bupati… Continue reading
Pimpin Upacara 17-an, Dandim 1013/Mtw Bacakan Amanat dan Penekanan Pangdam XII/Tanjungpura
Demi Menunjang Tugas, Personel Kodim 1013/Mtw jajaran koramil Murung Raya Ikuti Skrining Kesehatan
Personil Kodim 1013/Mtw bersama ibu Persit Kodim 1013/Mtw jajaran Koramil Kab. Murung Raya mengikuti Skrining kanker leher rahim (IVA) dan Penyakit Tidak Menular (PTM), Jiwa dan Napza, dengan tujuan untuk deteksi dini faktor resiko penyakit tidak menular (PTM), sehingga dapat… Continue reading
Dandim 1013/Mtw Hadiri Pembukaan Lomba Balap Ketinting Batara Cup Tahun 2023
Perlombaan ini dibuka langsung oleh… Continue reading
Sinergi Kodim 1013/Mtw Dan PT. Tantama Perkasa Bantu Korban Kebakaran
Bakti Sosial Kodim 1013/Mtw bekerjasama dengan PT. Tamtama Perkasa serahkan bantuan kepada korban kebakaran bertempat di Desa Muara Inu Kec. Lahei Kab. Barito Utara pada hari Kamis (07/09/23)
Kegiatan Bakti Sosial dipimpin langsung oleh Dandim 1013/Mtw Letkol Inf Agussalim Tuo,… Continue reading
Dandim 1013/Mtw Bersama Forkopimda Dampingi Kunker Kepala Kantor Kemenkumham Kalimantan Tengah
Komandan Kodim (Dandim) 1013/Mtw Letkol Inf Agussalim Tuo S.H M.IP bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) turut mendampingi kunjungan kerja Kepala Kantor (Kakanwil) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Kalimantan Tengah dalam rangka Pembukaan Pelatihan Pembinaan Bimbingan Kerja Warga Binaan… Continue reading