KODIM 1014/PBN
Membangun Kedekatan dan Sinergi, Babinsa Sambangi Warga di Warung Kopi
Sesuai dengan arahan dari Komandan Kodim 1014/Pbn Letkol Arm Yoga Permana melalui Babinsa Koramil 1014 – 05/Pangkalan Banteng Serda Edy Kurniawan, melakukan Komunikasi Sosial dengan menyambangi warga binaan di sebuah warung kopi di wilayahnya di Desa Lada Mandala Jaya Kecamatan… Continue reading
Sigap, Babinsa Bantu Evakuasi ODGJ
Babinsa Koramil 1014 – 03/Kolam Sertu Imam Syafi’i bersama Bhabinkamtibmas membantu Tenaga Kesehatan Puskesmas beserta warga masyarakat (Pihak keluarga) dalam melakukan evakuasi dan pengawalan pengamanan pasien Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) a.n R O (44) dari Desa Sukajaya Kecamatan Kotawaringin… Continue reading
Ciptakan Generasi Muda Yang Cinta Tanah Air, Babinsa Bumi Harjo Gelar Pembinaan Wasbang di Sekolah
Untuk mencetak generasi muda yang tangguh, berbudi luhur, disiplin serta berjiwa Nasionalisme, Babinsa Bumi Harjo Moh Mochibul Munir, Koramil 1014 – 01/Arut Selatan memberikan materi pengetahuan dasar kepemimpinan dan wawasan kebangsaan di SMAN 2 Kumai, Desa Bumi Harjo Kecamatan Kumai,… Continue reading
Dandim 1014/Pbn Lakukan Panen Udang dengan Mitra Binaan
Dandim 1014/Pbn Letkol Arm Yoga Permana S.Sos., melakukan panen udang paname Kelompok Usaha Tani Tambak, binaan Koramil 1014 – 08/Jelai, di Desa Sungai Damar Kecamatan Pantai Lunci, Kabupaten Sukamara, Kamis (18/1) pagi.
Disela penen udang, Dandim 1014/Pbn Letkol Arm Yoga… Continue reading
Peran Aktif Babinsa Hadiri Mediasi Cegah Konflik Sengketa Lahan
Pangkalan Bun – Babinsa Riam Durian Sertu Mapalili, Koramil 1014 – 03/Kolam Bersama dengan Bhabinkamtibmas dan Aparat Desa setempat menggelar musyawarah mediasi atau problem solving terkait kasus permasalahan tanah yag terjadi diwilayah binaannya yg bertempat di Desa Riam Durian Kecamatan… Continue reading
Siapkan Personel Sambut Pemilu 2024, Kodim Pangkalan Bun Latihan PHH
Pangkalan Bun – Kodim 1014/Pbn kerahkan jajarannya melaksanakan kegiatan Latihan Penanggulangan Huru Hara (PHH). Hal tersebut disampaikan Dandim 1014/Pbn Letkol Arm Yoga Permana S.Sos., melalui Pasi Ops Kodim 1014/Pbn Lettu Inf Suwaryo dalam rilisnya di Pangkalan Bun, Senin (17/1/2024). Diungkapkan… Continue reading
Dandim 1014/Pbn Pimpin Rakor Kesiapan Pelaksanaan TMMD Ke-119 TA 2024
Pangkalan Bun – Komandan Kodim 1014/Pbn Letkol Arm Yoga Permana S.Sos., memimpin langsung rapat koordinasi kesiapan pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-119 TA 2024 yang dilangsungkan di Aula Palapa Makodim, Senin (17/1/2024). Rakor ini bertujuan untuk menyinkronkan tugas masing-masing… Continue reading
Upacara 17-an, Dandim 1014/Pbn Bacakan Amanat dan Penekanan Panglima TNI
Personil Kodim 1014/Pbn Mulai Bongkar Rumah Tidak Layak Huni Warga Kelurahan Mendawai
Setelah sebelumnya dilaksanakan peninjauan langsung ke sasaran, Personil Kodim 1014/Pbn mulai melakukan pembongkaran rumah tidak layak huni (RTLH) milik warga di Kelurahan Mendawai, Kecamatan Arut Selatan, Kabupaten Kotawaringin Barat.
“Pembongkaran RTLH milik warga yang dilakukan personil Kodim, karena rumah warga… Continue reading
Tumbuhkan Semangat Kebersamaa, Babinsa Pandu Sanjaya Hadiri Jalan Sehat di Desa Binaan
Sebagai wujud tugas dan tanggung jawab sebagi Aparat kewilayahan, Sertu Dasuki Babinsa Pandu Senajaya, Koramil 1014 – 05/Pabgkalan Banteng turut hadiri kegiatan Jalan Sehat dalam rangka HUT Ke-36 Desa Pandu Sanjaya Kecamatan Pangkalan Banteng, Kabupaten Kotawaringin Barat.
Terkait kegiatan tersebut… Continue reading