Tingkatkan SDM, Babinsa 1015-04/Baamang Latih Linmas

Guna meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia Babinsa Koramil 115-04/Baamang Serda Hari Rustaman melatih anggota Perlindungan Masyarakat (Linmas) bertempat di Aula Kecamatan Baamang,Kab.Kot,Kamis(09/11)

2 2a

Dalam pelaksanaannya Babinsa Koramil 1015-04/Baamanf Serda Hari Rustaman mengatakan, kegiatan ini merupakan salah satu bagian dari Pembinaan Perlawanan Wilayah (Bintahwil) Babinsa yang memiliki tugas menjalin kemitraan dengan Linmas, selain tugasnya membantu masyarakat binaan, Babinsa juga melatih anggota Linmas dalam rangka pembinaan,” ungkap Babinsa.

Menurut Babinsa, Linmas merupakan bagian dari masyarakat, diharapkan dapat menjadi contoh untuk lainnya terkait kedisiplinan dan semangat bela Negara, latihan ini diselenggarakan untuk mendidik dan melatih disiplin para anggota Linmas seperti Peraturan Baris Berbaris (PBB) dan pembekalan wawasan kebangsaan,” jelasnya.

“Selain itu kegiatan ini juga bertujuan untuk pembinaan jiwa korsa terhadap sesama Linmas, serta dituntut untuk memiliki loyalitas atas tanggung jawab dan menciptakan suasana Kamtibmas di lingkungan masing-masing,” tambah Babinsa.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

DANREM 102 PJG
Brigjen TNI Iwan Rosandriyanto,S.I.P
Juli 2024
S S R K J S M
1234567
891011121314
15161718192021
22232425262728
293031  
Archive