KODIM 1015/SPT
Satgas TMMD ke 123 Kodim 1015/Sampit Bagun Tandon Air Bersih
Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123 Kodim 1015/Sampit melaksanakan pembangunan tandon air untuk sumur bor di Desa Tanjung Rangas, Kecamatan Seruyan Hilir, Kabupaten Seruyan,Selasa(11/03)
Serka Very menyebutkan, proses penggalian sempat mengalami hambatan, karena air di lokasi tersebut… Continue reading
Peduli Pendidikan, Satgas TMMD ke 123 Antar Siswa Ke Sekolah
Anggota TNI yang tergabung dalam Satuan Tugas TNI Manunggal Membangun Desa ke-123 Kodim 1015/Sampit di Desa Tanjung Rangas,Kecamatan Seruyan Hilir, Kabupaten, Seruyan antar anak sekolah, Selasa (11/03)
Melihat kesulitan rakyat, TNI tidak akan tinggal diam, untuk itu Satgas TMMD 123… Continue reading
Guna Mempercepat Pengerjaan ,Satgas TMMD ke 123 Menambah Alat Molen.
Satuan Tugas TMMD ke-123 Kodim 1015/Sampit di Desa Tanjung Rangas, Kecamatan Seruyan Hilir, Kabupaten Seruyan.Kembali datangkan Alat Molen Guna Mempercepat Sasaran Fisik,Senin(10/03)
Satgas TMMD Kodim 1015/Sampit menambah 1 unit mesin molen yang akan digunakan untuk mencampur material batu, pasir, dan… Continue reading
Satgas TMMD ke 123 Kodim 1015/Sampit Sosialisasikan Rekrutmen TNI
Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) reguler ke 123 sosialisasi pendaftaran rekrutmen prajurit TNI AD kepada pelajar di Lokasi TMMD.
Selain menjalankan program fisik, sosialisasi yang dilaksanakan tersebut juga termasuk dalam program TMMD ke 123 Kodim 1015/Sampit yang… Continue reading
Isi Waktu Luang, Anggota Satgas TMMD Main Karambol Dengan Warga.
Tidak banyak aktifitas yang dilakukan oleh warga Desa Tanjung Rangas jika malam hari tiba,kebanyakan warga akan memilih untuk berdiam di rumah dengan ngobrol atau nonton televisi.
Namun suasana ini berubah sejak adanya satgas TMMD Reguler ke-123 Kodim 1015/Sampit di kampung… Continue reading
Satgas TMMD ke 123 Genjot Pembangunan Rumah Tidak Layak Huni.
Program Rehab RTLH Menjadi salah satu program unggulan kasad yang ada di Desa Tanjung Rangas,Kecamatan Seruyan Hilir,Kabupaten Seruyan, Satgas TMMD Ke 123 Kodim 1015/Sampit. Satgas TMMD terus menggenjot dan mempercepat proses perbaikan Rumah Tidak Layak Huni, Minggu (09/03)
Personil Satgas… Continue reading
Anggota Satgas TMMD Reguler Ke-123 Bantu Perbaiki Perahu.
Selain melaksanakan kegiatan pembangunan fisik dan Non fisik, Satgas TMMD Reguler Ke-123 Kodim 1015/Sampit juga turut membantu memperbaiki perahu salah satu warga, di Desa Tanjung Rangas, Kecamatan Seruyan Hilir, Kabupaten Seruyan, Sabtu (07/03)
Sikap yang harmonis selalu ditunjukkan oleh Satgas… Continue reading
Beginilah Semangat Satgas TMMD 123 Kodim 1015/Sampit
Personel Satgas TMMD Reguler ke-123 Kodim 1015/Sampit bersama masyarakat setempat bekerja keras dan Semangat membara untuk menyelesaikan proyek sasaran fisik yang berada di Desa Tanjung Rangas, Kecamatan Seruyan Hilir, Kabupaten Seruyan,Sabtu(07/03)
Dalam upaya tersebut, satgas TMMD yang di bantu oleh… Continue reading
Satgas TMMD ke 123 Dengan Sigap Membantu Warga
Anggota Satgas TMMD 123 Kodim 1015/Sampit dengan tanggap membantu Bapak Suroso warga Desa Tanjung Rangas yang sedang menebang pohon.jum’at(07/03)
Peltu Hendriyanoto bersama beberapa Anggota Satgas dengan sigap membantu warga memotong pohon yang cukup tinggi di tepi jalan umum.
“Saya bersama… Continue reading
Dansatgas TMMD ke 123 Dampingi Tim Wasev Tinjau Lokasi TMMD
Tim Pengawasan dan Evaluasi (Wasev) yang dipimpin Brigjen TNI Febriel Buyung Sikumbang,S.H.,M.M tinjau lokasi program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 123 di Desa Tanjung Rangas, Kecamatan.Seruyan Hilir, Kabupaten Seruyan,Kamis(06/03)
Dansatgas TMMD ke 123 Kodim 1015/Sampit dampingi Tim Wasev melakukan… Continue reading