KODIM 1016/PLK
APEL PENGECEKAN GUNA PENYEMPROTAN KOTA PALANGKARAYA
PALANGKARAYA-Kodim 1016/Plk bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Palangka Raya dan Tim Gugus Tugas Covid-19 melakukan gelar personel dan Perlengkapan dalam rangka penyemprotan secara serentak dan Sosialisasi kepada masyarakat, bertempat di halaman Kantor Wali Kota Tjilik Riwut km 5,5… Continue reading
DANRAMIL 1016-07/TEWAH PIMPIN SOSIALISASI DAN PENYEMPROTAN DISINFEKTAN DI WILAYAH KECAMATAN TEWAH
Danramil 07/Tewah Kapten Inf Sudiro pimpin apel bersama tiga pilar di halaman Kantor Koramil 1016-07/Tewah dalam rangka pencegahan Covid-19 di wilayah Kecamatan Tewah. Selasa 24 Maret 2020.
Menindak lanjuti merebaknya pandemi Covid-19, dalam kesempatan ini Koramil 1016-07/Tewah beserta Damkar dan… Continue reading
BABINSA KODIM 1016/PLK ADAKAN HIMBAUAN TENTANG COVID – 19
Pemerintah Kota Palangka Raya melalui Tim Satgas Gugus Tugas Covid-19 Melakukan Sosialisasi Hari ke – 2 kepada Masyarakat tentang Edukasi serta Informasi yang tepat dengan selalu memperhatikan kesehatan dan juga dilakukan pembekalan informasi seputar Covid-19 dan pencegahannya. Tim ini terdiri… Continue reading
PEMKO PALANGKA RAYA NAIKAN STATUS SIAGA JADI TANGGAP DARURAT COVID-19.
Palangka Raya – Pemko Palangka Raya menaikan status siaga darurat Covid-19 menjadi tanggap darurat.
Wakil Wali Kota Palangka Raya Hj. Umi Mastikah menyampaikan hal tersebut saat konferensi pers bersama gugus tugas penanganan Covid-19, Sabtu 21 Maret 2020, malam. “Status siaga… Continue reading
SINERGITAS TNI – POLRI, BABINSA KORAMIL 1016-03/SEPANG DAN BHABINKAMTIBMAS LAKUKAN PENYEMPROTAN DAN HIMBAUAN SIAGA TANGGAP DARURAT CORONA COVID-19 KEPADA WARGA
Sehubungan dengan merebaknya penyebaran wabah virus Corona (Covid-19) di Indonesia dan Pernyataan Gubernur Kalimantan Tengah Adanya 2 Orang Warga Kalimantan Tengah Yang dinyatakan Positip Terkena Virus Corona (Covid-19) Sehingga ditingkatkan statusnya yang Semula Status SIAGA DARURAT Kini Menjadi TANGGAP DARURAT.… Continue reading
APEL SIAGA SATGAS GUGUS TUGAS PENANGANAN COVID 19 DI WILAYAH KOTA PALANGKA RAYA
Palangka Raya – Wakil Wali Kota Palangka Raya, Umi Mastikah memimpin apel tim gugus tugas Covid-19 di halaman kantor wali kota, Jumat 20 Maret 2020.
Tim ini terdiri dari Kodim 1016/Palangka Raya yang di pimpin langsung oleh Danramil 1016-01/Pahandut Mayor… Continue reading
DANDIM 1016/PALANGKA RAYA HADIRI RAPAT KOORDINASI PENANGANAN COVID-19 BERSAMA UNSUR SOPD PEMERINTAH KOTA PALANGKA RAYA.
Walikota Palangka Raya, Fairid Naparin memimpin rapat koordinasi untuk membahas penanganan virus corona atau Covid 19 di Ruang Peteng Karuhei II, Rabu (18/3/2020). Rakor ini juga diikuti Wakil Walikota Palangka Raya Umi Mastikah, Sekda Kota Palangka Raya, Komandan Kodim 1016… Continue reading
DANRAMIL TEWAH BESERTA ANGGOTA PIMPIN KARYA BAKTI DI MASJID DARUL AMAN KELURAHAN TEWAH.
Prajurit Koramil 1016-07/Tewah bersama puluhan warga jalan perintis Kelurahan Tewah Kecamatan Tewah Kabupaten Gunung Mas bahu-membahu menggelar karya bakti membersihkan lingkungan di sekitar Masjid Darul Aman, Rabu (18/03/2020). Masjid Darul Aman merupakan masjid kebanggaan warga muslim Kelurahan Tewah yang keberadaannya… Continue reading
BABINSA KORAMIL 1016-05/TUMBANG JUTUH HADIRI LOMBA DESA SE KECAMATAN RUNGAN BARAT.
Bertempat di Aula Kantor Desa Jalemu Raya telah diselenggarakan acara Lomba Desa Kabupaten Gunung Mas Se-Kecamatan Rungan Barat. Selasa (18/03/2020). Babinsa Koramil 1016-05/Tumbang Jutuh Sertu Edi Suryo beserta 2 orang anggota mewakili Danramil hadir dalam acara lomba desa yang di… Continue reading
DANRAMIL BESERTA ANGGOTA KORAMIL 1016-07/TEWAH HADIRI FOCUS GROUP DISCUSSION (FGD).
Danramil 1016-07/Tewah Kapten Inf Sudiro bersama anggotanya hadiri FGD (Focus Group Discussion) yang diselenggarakan Sat Binmas Polres Gumas bertempat di Aula Kantor Kecamatan Tewah. Selasa (17/03/2020). Kegiatan dengan tema “Toleransi Antar Umat Beragama” ini, diselenggarakan dalam rangka menciptakan kondisi yang… Continue reading