DANREM 102/PJG ADAKAN KUNKER SEKALIGUS IRUP APEL KESIAPSIAGAAN PEMILUKADA KABUPATEN BARITO SELATAN DI WILAYAH KODIM 1012/BTK

Danrem 102/Pjg Kolonel Arm M. Naudi Nurdika, S.I.P.,M.Si didampingi ibu Ketua Persit Kartika Candra Kirana Koorcab Rem 102 PD XII/Tpr, Kasi Ops, Danyonif 631/Antang serta Kapenrem 102/Pjg pada Jum;at (21/10) melaksanakan Kunjungan kerja sekaligus Sebagai Irup Apel Kesiapsiagaan Pemilukada di wilayah Kodim 1012/Btk. Kedatangan Danrem 102/Pjg disambut oleh Dandim 1012/Btk Letkol Inf Didik Purwanto, Bupati Buntok Bapak H. Mugini dan Kajati, Kapolres serta unsur FKPD Barsel dan para Pasi Dim 1012/Btk. Kegiatan tersebut di sambut dengan acara ritual adat dayak yaitu Potong Pantan dan tarian adat sebagai tanda simbol penghormatan kepada para tamu-tamu yang datang.

 

Dalam Sambutan Danrem 102/Pjg Kolonel Arm M. Naudi Nurdika, S.I.P.,M.Si kepada para peserta upacara Kesiap Siagaan Pemilu Kada Kab. Barsel di Kantor Bupati menyampaikan antara lain :

1.Pemilihan kepala daerah Kabupaten Barito selatan yang rencananya dilaksanakan pada tanggal 15 Februari 2017

2. Tujuan : show of force eksistensi satuan tugas pengamaan Upaya prevntif.

3. Perintah lisan panglima Kodam XII/Tpr Tgl 19 Oktober. 2016 ttg apel siaga satgaspam pilkada di wil. Korem 102/Pjg.

4. Pam isert di lima titik selama 3,5 bulan.

5. Penekanan, jangan buat pelanggaran, jaga nama baik satuan. Jaga keamanan pers, materil dan kegiatan.

6. Tugas kowil : lanjutkn tugas kewilayahan.

7. Jaga netralitas dalam pilkada baik institusi maupun perorangan. Laks pam saat kampanye sesuai doktrin netralitas.

8. Tg. 22 Okt. : penetapan calon dan pengundian nomor.

9. Jaga soliditas dengan komponen lain Polri, pemda dan masyarakat.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

DANREM 102 PJG
Brigjen TNI Iwan Rosandriyanto,S.I.P
September 2024
S S R K J S M
 1
2345678
9101112131415
16171819202122
23242526272829
30  
Archive