DANREM 102/PJG : MARI BERKARYA DAN GALI SUMBER DAYA YANG DIMILIKI

Demikian ajakan Danrem kepada para siswa peserta lomba cipta lagu generasi milenial dalam rangka menyambut hardiknas 2018 di Makorem 102/Pjg.
Lomba kompetisi edukatif generasi milenial, merupakan wahana untuk menggali dan mengaktualkan potensi generasi milenial. Danrem menjelaskan,”Generasi milenial adalah generasi yang terkini. Generasi ini perlu kita edukasi melalui kegiatan-kegiatan yang positif dan kompetitif, agar tertanam selalu berkarya dan menjadi yang terbaik.

l1 l3 l4 l5

Hal ini salah satu upaya untuk membentengi generasi muda dari pengaruh negatif kemajuan teknologi informasi, seperti kecanduan gadget, apatis, degradasi nasionalisme, hedonis dan lain-lain”, tandasnya.
Kegiatan lomba cipta lagu ini diikuti seluruh SMA di Palangka Raya, dengan jumlah peserta 80 orang. Adapun tema lagu yang dilombakan tentang nasionalisme dan kebangsaan. Di akhir perlombaan, SMA 1 Palangka Raya berhasil menjadi yang terbaik, disusul SMS karsa Mandala dan SMA Kristen 1 Palangka Raya.(penrem 102/Pjg

l2 l6

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

DANREM 102 PJG
Brigjen TNI Iwan Rosandriyanto,S.I.P
Mei 2024
S S R K J S M
 12345
6789101112
13141516171819
20212223242526
2728293031  
Archive